Site icon Dunia Fintech

Berita Startup Fintech P2P Lending di Indonesia Minggu Ini

Berita Startup Fintech P2P Lending picture

duniafintech.com – Beberapa berita startup fintech p2p lending yang menarik, mungkin telah kami sajikan sebelumnya. Seperti uang teman.com yang menyediakan layanan peminjaman uang untuk modal usaha, koinworks yang menyajikan platform untuk berinvestasi dana bagi para peminjam untuk tujuan sosial, dll.

Apakah p2p lending?

P2P Lending merupakan layanan peminjaman dana yang dilakukan secara peer to peer dan online. Tujuan peminjaman dana bisa untuk kebutuhan apa saja, misalnya untuk mengembangkan usaha, untuk membuka bisnis baru, biaya rumah sakit, dan keperluan mendesak lainnya.

Startup yang bergerak di bidang ini cukup beragam, dengan berbagai fasilitas dan punya keunikannya masing-masing. Startup mana saja itu? duniafintech.com merangkumnya untuk Anda, sebagai berikut:

(Baca juga: duniafintech.com/peluang-cara-meminjam-uang-untuk-bisnis-dengan-melalui-uangteman-com)

(Baca juga : duniafintech.com/koinworks-com-wadah-pendana-dan-peminjam-mewujudkan-impian

(Baca juga: duniafintech.com/kembangkan-usaha-mikro-dan-ukm-anda-bersama-amartha-com)

(Baca juga : duniafintech.com/investree-ruang-cerdas-pendana-dan-peminjam)

(Baca juga : duniafintech.com/pinjaman-tepat-proses-cepat-di-pilih-pintar)

 

-Andriani Supri-

Exit mobile version