Site icon Dunia Fintech

Simak Yuk! Berbagai Cara Cek Resi JNE untuk Lacak Paket

Cara Cek Resi JNE

JAKARTA, duniafintech.com – Sebenarnya, cara cek resi JNE resmi bisa dilakukan dengan gampang, dengan berbagai langkah. Adapun pengguna dapat melakukannya melalui aplikasi yang ada di smartphone sehingga tidak perlu datang ke kantor JNE.

Di lain sisi, dengan kian ketatnya persaingan perusahan jasa ekspedisi, pengecekan resi pun memang kian mudah. Namun, bagaimana panduan mengeceknya? Simak yuk di sini.

Cara Cek Resi JNE lewat Aplikasi MyJNE

Sebagai informasi, aplikasi MyJNE ini punya beberapa fitur, antara lain:

Cara Cek Resi JNE melalui Aplikasi Plugin Ongkos Kirim

Cara cek resi berikutnya bisa dengan aplikasi bernama Cek Tarif Ongkir JNE, J&T, Wahana (All Kurir) yang bisa dicari di Google Play Store. Cara cek resinya adalah sebagai berikut:

Untuk diketahui, aplikasi yang satu ini punya fitur komplit dan beberapa keuntungan, antara lain:

Baca juga: Mengenal Biaya Asuransi JNE dan Syarat Pengiriman Paketnya

Cek Resi via Web Resmi JNE Express

Jika Anda malas mengunduh aplikasi maka Anda juga bisa cek resi menggunakan browser Chrome atau Firefox di situs resmi JNE Express. Apa pun browser yang digunakan, hasilnya juga sama-sama akurat. Berikut ini panduannya:

Lewat Web Plugin Ongkos Kirim

Anda pun bisa mencoba website Plugin Ongkos Kirim yang memiliki fitur lengkap untuk mengecek resi JNE. Langkah-langkah adalah sebagai berikut:

Menggunakan Situs Cekresi.com

Adapun situs cekresi.com juga banyak digunakan sebagai cara cek resi JNE. Langkahnya seperti di bawah ini:

Cek Resi JNE Express dengan Situs Parcelsapp.com

Resi dari paket JNE reguler/reg juga bisa dicek melalui situs Parcelsapp.com. Langkahnya seperti berikut ini:

Baca juga: Lengkap! Begini Cara Buka Toko di Shopee untuk Pemula

Cek Resi JNE Express via Situs Web JNE Tracking

Situs JNETracking.com adalah laman web khusus untuk melacak nomor resi kurir JNE dan berisi artikel yang berhubungan dengan JNE. Caranya adalah sebagai berikut:

Cek Resi JNE Express lewat Situs Web RajaResi.com

Situs lain yang bisa dipertimbangkan adalah RajaResi.com. Di situs ini, Anda bisa melacak nomor resi dari berbagai perusahaan kurir domestik dan mancanegara, termasuk JNE. Caranya seperti berikut ini:

Melalui Situs Cek Resi – cekresicepat.com

Yang menarik dari situs ini ialah laman cekresicepat.com tersebut bisa secara otomatis mendeteksi nomor resi yang diinputkan dari perusahaan apa. Langkahnya seperti di bawah ini:

Mendatangi Agen atau Kantor Pusat hingga Cabang JNE Terdekat

Masih ragu dengan hasil pengecekan resi dari website atau aplikasi atau laptop dan sambungan internet Anda sedang error? Nah, jika iya maka Anda juga bisa datang langsung ke counter officer JNE sebagai cara cek resi JNE yang tepat. Langkahnya adalah sebagai berikut:

Cara Cek Resi JNE di Marketplace e-Commerce

Di samping lewat situs, aplikasi, atau kantor offline, Anda juga bisa mengecek resi JNE di e-commerce. Pasalnya, berbagai platform belanja online itu kini telah menyediakan update informasi seputar nomor resi hingga pelacakan untuk pengiriman barang yang Anda pesan. 

Adapun format dan tampilan pelacakannya bisa berbeda-beda, sesuai dengan kebijakan masing-masing platform, misalnya Lazada, Zalora, Blibli, Tokopedia, Shopee, Blanja, SaleStock, Bhinneka, Dinomarket, Elevenia, Qoo10, MatahariMall, Bukalapak, dan lainnya. 

Akan tetapi, biasanya Anda bisa langsung menemukan nomor resi hingga status pengiriman secara detail di dalam aplikasi itu.

Baca juga: Mudah! Begini Cara-cara Cek Ongkir JNE Terlengkap

 

Penulis: Kontributor/Boy Riza Utama

Editor: Rahmat Fitranto

Exit mobile version