Dunia Fintech

Cara Melihat Pesanan di TikTok Shop dengan Mudah dan Praktis

JAKARTA, duniafintech.com – Cara melihat pesanan di TikTok Shop, seberapa penting? Pada bulan April 2021, TikTok memperkenalkan TikTok Shop, sebuah platform di mana pengguna dan kreator dapat mempromosikan serta menjual produk mereka. 

Konsepnya mirip dengan kebanyakan marketplace pada umumnya. TikTok Shop menyediakan fitur yang memungkinkan pengguna untuk melihat pesanan mereka, memberikan informasi tentang status pembelian, dan mengetahui perkiraan waktu kedatangan barang yang telah dipesan. 

Jika Anda ingin memahami langkah-langkahnya, berikut adalah uraian lengkapnya.

Cara Melihat Pesanan di TikTok Shop

Cara Melihat Pesanan di TikTok Shop memiliki tiga opsi menu yang memudahkan Anda untuk melacak dan memeriksa pesanan yang telah Anda buat sebelumnya. Berikut adalah penjelasan cara mengakses masing-masing menu:

Baca juga: Berapa Biaya Admin Tiktok Shop Terbaru bagi Seller? Ketahui Cara Menghitungnya

1. Cara Melihat Pesanan di TikTok Shop melalui Menu Profil

2. Cara Melihat Pesanan di TikTok Shop lewat Menu Shop

3. Cara Melihat Pesanan di TikTok Shop via Menu Inbox

Cara Melacak Pesanan

Untuk melacak pesanan di TikTok Shop, Anda dapat mengikuti langkah-langkah mudah berikut:

Cara Membatalkan Pesanan

Berikut adalah panduan langkah-langkah untuk membatalkan pesanan di TikTok Shop:

  1. Belum Dibayar

Jika pesanan belum Anda bayar, Anda dapat membatalkannya dengan mengikuti langkah-langkah berikut:

  1. Sudah Dibayarkan

Jika pesanan sudah Anda bayar dan belum sampai tahap pengiriman, Anda dapat membatalkannya dengan langkah-langkah sebagai berikut:

Baca juga: Mudah dan Cepat! Intip Panduan Cara Membuat Akun TikTok Ads Manager

Cara Melihat Pesanan di TikTok Shop

  1. Sistem COD yang Belum Dikirimkan oleh Penjual

Jika menggunakan sistem COD, Anda dapat membatalkan pesanan sebelum dikirimkan dengan cara berikut:

Tips Aman Belanja di TikTok Shop

Harga produk di TikTok Shop sering kali menarik perhatian pembeli dengan penawaran yang lebih terjangkau ketimbang platform e-commerce lainnya. Namun, maraknya kasus penipuan selama berbelanja menimbulkan kekhawatiran.

Agar pengalaman berbelanja tetap aman dan terhindar dari penipuan, berikut beberapa tips yang dapat kamu terapkan:

  1. Pilih Akun yang Terverifikasi

Pastikan untuk memilih akun penjual yang telah terverifikasi. Akun dengan tanda centang hijau atau biru menandakan bahwa seller telah melewati proses verifikasi dan telah terpercaya oleh TikTok. Hal ini memberikan kepastian bahwa produk yang mereka tawarkan benar-benar ada.

  1. Follow Brand Pilihan

Jika kamu baru pertama kali berbelanja di TikTok Shop, sebaiknya kamu mengikuti akun-akun brand yang sesuai dengan preferensi dan minatmu. 

Dengan mengikuti akun tersebut, kamu akan mendapatkan notifikasi saat brand tersebut melakukan live streaming, memastikan kamu tidak melewatkan promo-promo menarik.

  1. Tonton Video

Menonton video dari brand yang kamu sukai dapat membantumu mendapatkan rekomendasi brand serupa. Hal ini memungkinkan kamu menemukan barang berkualitas dengan harga yang lebih terjangkau. 

Terus menonton video TikTok tentang brand pilihanmu dapat memperluas pengetahuanmu tentang produk-produk yang mereka tawarkan.

Baca juga: Cara Mendaftar Tiktok Affiliate, Dapat Cuan Modal Rebahan!

Baca terus berita fintech Indonesia dan kripto terkini hanya di duniafintech.com

Exit mobile version