Mencari daftar asuransi terbaik di Indonesia sebagai referensi sebelum mengambil keputusan untuk memilih asuransi tertentu itu banyak jenisnya. Kebutuhan asuransi untuk apa? Apakah untuk kesehatan, kendaraan kan, jiwa, pendidikan atau perjalanan?
Terdapat berbagai macam jenis asuransi terkadang bisa membuat kita bingung untuk menentukan satu pilihan. Banyak juga jasa asuransi yang tidak bertanggung jawab sehingga bisa menyebabkan uang kita.
Daftar Asuransi Terbaik di Indonesia
Agar lebih jelasnya kami memberikan daftar asuransi terbaik di Indonesia berdasarkan 5 jenis. Tujuannya adalah agar sesuai dengan tepat jenis asuransi yang anda butuhkan.
Asuransi Kesehatan
Ketika menentukan untuk memilih asuransi kesehatan yang harus anda pertimbangkan adalah beberapa hal seperti wilayah rumah sakit rekanan, uang pertanggungan beberapa manfaat lainnya.
Berikut adalah daftar jasa asuransi yang bisa anda gunakan untuk kesehatan dan tentunya terbaik di Indonesia :
Pilihan pertama untuk memilih jasa asuransi kesehatan di Indonesia adalah dengan AXA mandiri dengan premi minimal 170 ribu per bulan. Bagian dari Bank mandiri dan AXA group serta memberikan produk unggulannya yaitu smartcare executive.
- Prudential
Rekomendasi asuransi kesehatan selanjutnya yaitu prudential yang banyak dicari orang karena memberikan banyak manfaat.
- Manulife
Asuransi kesehatan yang terakhir adalah Manulife yang berdiri sejak 1989 dengan jumlah nasabah mencapai 2,5 juta lebih nasabah dengan salah satu produk adalah MiUltimate HealthCare (MiUHC).
Asuransi Jiwa
Selain asuransi kesehatan untuk menjaga jaminan kehidupan kita yaitu dengan memiliki asuransi jiwa. Berikut 3 daftar fungsi dari asuransi jiwa terbaik di Indonesia :
- Asuransi Simas Jiwa
Asuransi jiwa pertama adalah Asuransi Simas Jiwa karena bisa menanggung jaminan jiwa manusia Sampai usia 60 tahun saja.
- Sequis Life
Sequis Life memiliki total aset Rp18,7 triliun dengan jumlah polisnya mencapai 410.00 remember ikan layaran konsultan terpercaya dan berlisensi.
- Astra Life
Rekomendasi terakhir dengan Astra Life yang memberikan layanan asuransi jiwa, kesehatan, unit link, Syariah hingga DPLK.
Asuransi Mobil
Berlanjut dengan Asuransi mobil terbaik di Indonesia terdapat beberapa perusahaan yang harus anda perhatikan sebelum mengajukan asuransi. Berikut daftar asuransi di Indonesia yang terbaik untuk anda miliki :
- Jasaraharja Putera
Asuransi untuk mobil terbaik pertama adalah Jasa Raharja putera yang memiliki layanan terkenal dengan JP-ASTOR (Asuransi Kendaraan Bermotor). Resiko kerusakan dan kehilangan kendaraan akan terjamin tanpa perlu khawatir atas kerugiannya.
- Asuransi Garda Oto
Asuransi garda oto merupakan anak dari Astra buana pakai asuransi mobil yang menawarkan 4 channel antara lain Garda Mobile Otocare, Garda Akses 24 jam layanan, klaim online melalui website, dan Unit Layanan Strategis perbelanjaan di seluruh Indonesia..
- AXA Auto Insurance
Asuransi mobil terakhir bisa memakai AXA auto insurance untuk menjamin keamanan mobil dengan nama Smartdrive.
Asuransi Pendidikan
Sebenarnya terdapat banyak jenis asuransi pendidikan yang ada di Indonesia dan tentunya memiliki fasilitas terbaik. Untuk saat ini asuransi pendidikan ternyata dibutuhkan banyak orang dan hal ini terbukti adanya peredaran perusahaan asuransi yang tersebar di seluruh Indonesia.
Berikut kami berikan 3 daftar asuransi pendidikan terbaik yang ada di Indonesia dan bisa anda gunakan sebagai referensi untuk mengasuransikan anak dalam ranah pendidikan :
- Asuransi Mandiri Perlindungan Sejahtera
- BNI Solusi Pintar
- Prudential PRUlink Edu Protection
Daftar Asuransi Perjalanan Terbaik di Indonesia
Berikut adalah daftar asuransi untuk perjalanan yang bisa anda gunakan sebagai referensi keamanan ketika sedang dalam perjalanan :
- AXA Mandiri
- Allianz
- Chubb
- Lippo
- Zurich
Penulis: Kontributor
Editor: Anju Mahendra