32.3 C
Jakarta
Jumat, 27 September, 2024
- Advertisement -spot_img

SHOWING RESULTS FOR:

Sektor Perbankan Tumbuh Positif Sambil Perangi Gambling: Sistem Deteksi Rekening Jadi Kunci

JAKARTA - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengungkapkan bahwa seluruh bank di Indonesia telah memiliki sistem deteksi rekening terkait gambling. Pernyataan ini disampaikan oleh Kepala...

Block Inc. Naik Daun, Coinbase Tersalip di Tengah Turunnya Saham Kripto

JAKARTA - Block Inc, perusahaan yang dipimpin oleh Jack Dorsey dan dikenal dengan Square serta berbagai usaha fintech lainnya, telah melampaui Coinbase dalam kapitalisasi...

Indonesia Jadi Pionir Kripto Asia: Regulasi Matang, Bursa Siap Operasi!

JAKARTA - Indonesia jadi pionir kripto Asia? Kabar menggembirakan datang dari dunia cryptocurrency, bahwa Indonesia akan mencatat sejarah sebagai negara pertama di dunia yang...

Manfaatkan 9 Provinsi yang Mendapat Program Pemutihan Pajak: Cara Bayar Pajak Kendaraan Online

JAKARTA - Cara bayar pajak kendaraan online dapat mempermudah dan setidaknya sembilan provinsi di Indonesia saat ini menjalankan program pemutihan pajak kendaraan bermotor. Program...

Aset Bank Mini Kalah Saing Semester I/2024, Ini Penyebabnya

JAKARTA - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melaporkan bahwa aset perbankan nasional pada semester I 2024 mencapai Rp12.048,21 triliun, tumbuh 9,01% secara tahunan (year-on-year/yoy), berbeda...

Pendanaan Modal Ventura Anjlok 10,6%, Tech Winter Mendera Indonesia?

JAKARTA - Asosiasi Modal Ventura untuk Startup Indonesia (Amvesindo) mengungkapkan alasan penurunan pembiayaan modal ventura pada Juni 2024. Berdasarkan data Otoritas Jasa Keuangan (OJK),...

AFPI Ubah Target Kredit Paylater 2024, Waspadai Ancaman Kelas Menengah Menurun

JAKARTA - Asosiasi Fintech Pendanaan Bersama Indonesia (AFPI) menargetkan pertumbuhan outstanding P2P lending atau pinjaman online (pinjol) sepanjang tahun 2024 sebesar 7% secara tahunan...

Revolusi Pajak Kripto di Jepang, Investor Untung Besar!

JAKARTA - Badan Layanan Keuangan Jepang (FSA) telah mengusulkan perubahan signifikan dalam sistem pajak kripto di Jepang, dengan tujuan untuk menyederhanakan dan menurunkan tarif...

Waspada Jebakan! Inilah Daftar Pinjol Ilegal Terbaru yang Merugikan

JAKARTA - Agar terhindari jerat Pinjaman Online (Pinjol) ilegal, Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mengimbau masyarakat waspada terhadap sejumlah modus. Modus yang digunakan berbagai macam bentuk. Mulai...

Aturan Dana Pensiun, Beban Baru atau Investasi Masa Depan bagi Pekerja Indonesia?

JAKARTA - Pemerintah saat ini sedang merancang aturan dana pensiun bagi pekerja di Indonesia. Dengan adanya hal ini, dapat dikatakan bahwa pegawai swasta nantinya...

Bank Pelat Merah jadi Mesin Uang Tingkatkan Laba Perbankan Indonesia Semester I/2024

JAKARTA - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) melaporkan bahwa laba perbankan Indonesia hingga semester I/2024 mencapai Rp126,52 triliun, naik 5,46% secara tahunan (year-on-year/yoy) dibandingkan dengan...

BCA Finance Group Merger, Bagaimana Nasib Nasabah?

JAKARTA - BCA Finance Group merger, PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) mengumumkan merger antara dua anak usahanya di bidang pembiayaan, yaitu PT BCA...

Latest news

- Advertisement -spot_img