25.5 C
Jakarta
Jumat, 30 Januari, 2026
spot_img

CATEGORY

Berita

Dirut BRI : Fintech di Indonesia Memiliki Potensi Pengembangan yang Besar

PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) menilai sektor financial technology (fintech) di Indonesia memiliki potensi pengembangan yang besar, seiring meningkatnya ketertarikan investor dan...

OJK Catat Pajak Kripto Rp719,61 Miliar, INDODAX Sumbang Lebih dari 50%

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mencatat kontribusi pajak kripto atau dari transaksi aset kripto hingga November 2025 telah mencapai Rp719,61 miliar, meskipun nilai transaksi sepanjang...

Bukan Teori Konspirasi! Ini Penjelasan Apa Itu Komputasi Kuantum dan Ancaman Nyatanya bagi Keuangan Digital

Apa itu komputasi kuantum menjadi pertanyaan yang semakin sering muncul seiring berkembangnya teknologi superkomputer. Komputasi kuantum bukan sekadar komputer cepat, tetapi teknologi revolusioner yang...

Fasset Menunjuk CEO Perbankan Digital, Rafiza Ghazali, untuk Memimpin Babak Baru Menuju Bank Layanan Penuh

Fasset, platform perbankan dan investasi global, telah menunjuk bankir berpengalaman Rafiza Ghazali sebagai Managing Director, Consumer Banking, seiring percepatan peluncuran layanan perbankan ritel dan...

Korban Timothy Ronald Nambah Lagi, Kali Ini Melapor ke Polda Jatim

Dua warga Jawa Timur resmi melaporkan influencer keuangan sekaligus pemilik akademi kripto, Timothy Ronald dan Kalimasada, ke Polda Jawa Timur atas dugaan penipuan investasi...

Bitcoin Koreksi ke Bawah US$90.000, INDODAX: Tensi Geopolitik Global Picu Aksi Jual

Harga Bitcoin (BTC) kembali melemah dan turun ke bawah level psikologis US$90.000 pada perdagangan Rabu (21/1), seiring meningkatnya tensi geopolitik dan aksi jual di...

Cacco x Paydia, Kerja Sama Percepatan dan Perluasan Layanan Fraud Detection

Dua perusahaan yaitu perusahaan global dan Indonesia bekerjasama untuk memberantas fraud di Indonesia. Cacco menjalin kerja sama dengan PT Datacell Infomedia (Paydia), sebuah Penyedia Layanan...

FLock.io Meluncurkan FOMO: Platform AI “Franchise” Pertama di Industri untuk Menekan Harga Raksasa Teknologi

  FLock.io, sebuah platform pengembangan model AI terdesentralisasi, mengumumkan peluncuran Flock Open Model Offering (FOMO): sebuah launchpad pertama di industri yang memungkinkan siapa pun meluncurkan...

Harga Bitcoin Turun Seiring Meningkatnya Ketegangan Greenland

  Harga Bitcoin kembali melemah dan turun ke bawah level US$91.000 pada perdagangan hari Selasa. Penurunan ini ditandai dengan terbentuknya enam candlestick merah secara beruntun,...

Perdagangan Aset Kripto Indonesia Turun di Saat Global Naik, Ini Datanya

Jumlah perdagangan aset kripto di Indonesia mencapai Rp482,23 triliun di sepanjang tahun 2025. Meski angka ini terlihat besar, namun data ini malah mengkhawatirkan...

Inflow Mingguan Investasi Kripto Global Rp34 T

Produk investasi kripto global mencatat arus dana masuk yang sangat kuat pada pekan lalu, sekaligus menjadi periode inflow terbesar sepanjang 2026 hingga saat ini. Berdasarkan...

Korban Timothy Ronald Bertambah, Ada Lagi yang Lapor

  Seorang perempuan bernama Agnes Stefani (25) mengaku menjadi korban dugaan penipuan trading kripto yang diduga melibatkan influencer Timothy Ronald. Atas kejadian tersebut, Agnes secara...

ARTIKEL TERBARU