JAKARTA, duniafinteh.com – Otoritas Jasa Keuangan (OJK) akhirnya mencabut izin platform financial technology (fintech) Uang Teman, setelah sempat ramai jadi sorotan karena hak karyawan yang tak kunjung dibayarkan.
Dengan dicabutnya izin platform pendanaan bersama ini maka penyelenggara fintech lending berizin tersisa sebanyak 102 aplikasi dari sebelumnya 103 aplikasi.
“Sampai dengan 2 Maret 2022, total jumlah penyelenggara fintech peer-to-peer lending atau fintech lending yang berizin di OJK adalah sebanyak 102 perusahaan. Terdapat satu pencabutan izin usaha fintech lending, yaitu PT Digital Alpha Indonesia (Uang Teman),” tulis OJK dalam keterangannya dikutip, Jumat (18/3).
Meskipun tidak disebutkan secara spesifik alasan pencabutan izin platform Uang Teman ini, namun dapat diperkirakan bahwa alasan pencabutan izin karena perusahaan tak mampu lagi mempertahankan bisnisnya.
Sebelumnya, pada tahun lalu Uang Teman telah dituntut oleh sejumlah karyawannya untuk membayar tunggakan gaji hingga iuran BPJS. Selain itu, UangTeman juga disebut belum menyelesaikan pinjaman dari para investornya.
Dengan dicabutnya izin UangTeman, OJK menghimbau agar masyarakat untuk selalu menggunakan jasa penyelenggara fintech lending yang sudah berizin dari OJK.
Adapun, 102 daftar fintech lending berizin OJK adalah sebagai berikut:
- Danamas – https://p2p.danamas.co.id
- investree – https://www.investree.id
- amartha – https://amartha.com
- DOMPET Kilat – https://www.dompetkilat.co.id
- KIMO – https://kimo.co.id
- TOKO MODAL – https://www.tokomodal.co.id
- modalku – https://modalku.co.id
- KTA KILAT – https://www.pendanaan.com
- Kredit Pintar – https://kreditpintar.co.id
- Maucash – https://maucash.id
- Finmas – https://www.finmas.co.id
- KlikA2C – https://klika2c.co.id
- Akseleran – https://www.akseleran.co.id
- Ammana.id – https://ammana.id
- PinjamanGO – https://www.pinjamango.co.id
- KoinP2P – https://koinp2p.com
- pohondana – https://pohondana.id
- MEKAR – https://mekar.id
- AdaKami – www.adakami.id
- ESTA KAPITAL FINTEK – https://www.estakapital.co.id
- KREDITPRO – https://kreditpro.id
- FINTAG – https://fintag.id
- RUPIAH CEPAT – www.rupiahcepat.co.id
- CROWDO – https://crowdo.co.id
- Indodana – indodana.id
- JULO – www.julo.co.id
- Pinjamwinwin – pinjamwinwin.com
- DanaRupiah – danarupiah.id
- Taralite – www.taralite.com
- Pinjam Modal – pinjammodal.id
- ALAMI – p2p.alamisharia.co.id
- AwanTunai – www.awantunai.co.id
- Danakini – https://danakini.co.id
- Singa – https://singa.id
- DANAMERDEKA – https://danamerdeka.co.id
- EASYCASH – https://indo.geteasycash.asia
- PINJAM YUK – https://www.pinjamyuk.co.id
- FinPlus – www.finplus.co.id
- UangMe – https://uangme.id
- PinjamDuit – https://pinjamduit.co.id
- DANA SYARIAH – https://danasyariah.id
- BATUMBU – www.batumbu.id
- Cashcepat – https://cashcepat.id
- klikUMKM – www.klikUMKM.co.id
- Pinjam Gampang – https://www.kreditplusteknologi.id
- cicil – https://www.cicil.co.id
- lumbungdana – https://lumbungdana.co.id
- 360 KREDI – www.360kredi.id
- Dhanapala – www.dhanapala.id
- Kredinesia – www.kredinesia.id
- Pintek – https://pintek.id
- ModalRakyat https://modalrakyat.id
- SOLUSIKU – www.solusi-ku.id
- Cairin – www.cairin.id
- TrustIQ – https://trustiq.id
- KLIK KAMI – www.klikkami.co.id
- Duha SYARIAH – www.duhasyariah.com
- Invoila – https://invoila.co.id
- Sanders One Stop Solution – https://sanders.co.id
- DanaBagus – www.danabagus.id
- UKU – ukuindo.com
- KREDITO – https://kredito.id
- AdaPundi – www.adapundi.com
- ShopeePayLater – www.lenteradana.co.id/lender/
- Modal Nasional – www.modalnasional.co.id
- Komunal – www.komunal.co.id
- Restock.ID – www.restock.id
- TaniFund – www.tanifund.com
- Ringan – www.ringan.co.id
- Avantee – www.avantee.co.id
- Gradana – gradana.co.id
- Danacita – www.danacita.co.id
- IKI Modal – www.ikimodal.com
- Ivoji – www.ivoji.id
- Indofund.id – indofund.id
- iGrow – igrow.asia
- Danai.id – https://danai.id
- DUMI – minjem.com
- LAHAN SIKAM – www.lahansikam.co.id
- qazwa.id – qazwa.id
- KrediFazz – www.kredifazz.id
- Doeku – doeku.id
- Aktivaku – aktivaku.com
- Danain – www.danain.co.id
- Indosaku – indosaku.id
- Jembatan Emas – www.jembatanemas.id
- EDUFUND – www.edufund.co.id
- GandengTangan – www.gandengtangan.co.id
- PAPITUPI SYARIAH – www.papitupisyariah.com
- BantuSaku – bantusaku.id
- danabijak – danabijak.com
- Danafix – danafix.id
- AdaModal – www.adamodal.co.id
- SamaKita – samakita.co.id
- KawanCicil – https://kawancicil.co.id
- CROWDE – https://crowde.co
- KlikCair – klikcair.com
- ETHIS – https://ethis.co.id
- SAMIR – www.samir.co.id
- UATAS – www.uatas.id
- Asetku – https://asetku.co.id
- Findaya – https://findaya.co.id
Penulis: Nanda Aria
Admin: Panji A Syuhada