31 C
Jakarta
Minggu, 10 Desember, 2023

Adopsi QRIS, DANA Siap Perluas Inklusi Keuangan

duniafintech.com – Penyelenggara teknologi keuangan segmen payment gateway, DANA, telah menjadi salah satu pihak yang menerapkan sistem Quick Response Indonesia Standard (QRIS). Berslogan ‘dompet digital Indonesia’, layanan pembayaran digital ini semakin mempertegas visinya dalam menciptakan tatanan masyarakat bertransaksi non-tunai.

Vincent Iswara selaku CEO DANA menuturkan, langkah yang diambil pihaknya akan menghadirkan efisiensi terhadap transaksi keuangan. Selain itu, terjalinnya integritas antara kedua belah pihak, membuat setiap pengguna layanan dimudahkan lantaran adanya standar negara dalam pembayaran yang cukup luas.

“Kami percaya dengan penerapan QRIS, ekonomi digital nasional akan meningkat karena lebih efisien dan produktif, serta membantu inklusi finansial digital”

“Aplikasi kami telah memiliki fitur pemindaian yang mampu membaca QRIS. Selain itu, perangkat-perangkat DANA yang terpasang di berbagai mitra merchant juga telah mengadopsi QRIS,”

Baca juga:

DANA dan QRIS Siap Hadirkan Budaya Transaksi Non Tunai

Menurut Vincent, penerapan QRIS menjadi jalan utama untuk masyarakat mengenal transaksi non-tunai. Ia menambahkan, akses layanan yang pihaknya tawarkan semakin meluas lantaran terkoneksi dengan berbagai pembayaran digital lainnya.

“Dengan adanya DANA QRIS, pelaku usaha maupun puluhan jutaan pengguna dompet digital DANA bisa merasakan DANA QRIS yang praktis, mudah dan aman,”

 F+P

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here

-Inline sidebar-

ARTIKEL TERBARU

Tips Investasi untuk Pemula, Cek Rekomendasi Instrumen Investasinya

JAKARTA, duniafintech.com – Tips investasi untuk pemula perlu diketahui saat kamu yang masih awam ingin terjun ke dunia penanaman modal. Saat ini, tersedia berbagai jenis...

Game Penghasil Crypto tanpa Modal, Cek Rekomendasi Terbaiknya!

JAKARTA, duniafintech.com – Game penghasil crypto tanpa modal tentu penting diketahui jika kamu ingin mendapatkan cuan dari sebuah game. Saat ini, ada banyak game penghasil...

Contoh Usaha Modal Kecil, Rekomendasi Peluang Cuan!

JAKARTA, duniafintech.com – Contoh usaha modal kecil pada dasarnya tersedia sangat banyak dan bisa kamu pilih sesuai dengan passion-mu. Namun, hal pertama yang harus dipahami...

Cara Trading Crypto di INDODAX, Simak Panduannya Ya!

JAKARTA, duniafintech.com – Cara trading crypto di INDODAX untuk pemula penting dipelajari oleh para calon trader di dunia aset kripto. Terkait hal itu, memperhatikan exchange...

Tips Beli Rumah KPR dengan Aman, Segera Wujudkan Mimpi!

JAKARTA, duniafintech.com – Tips beli rumah KPR atau Kredit Pemilikan Rumah tentunya penting diketahui jika kamu ingin mencoba skema ini. KPR sendiri telah menjadi semacam...
LANGUAGE